Konservasi Toko Merah lifestyle.okezone.com Toko Merah yang mempunyai ciri khas dalam fasad bangunannya mempunyai daya tarik tersendiri bagi para pengunjung yang datang ke kawasan Kota Tua, tepatnya di sepanjang area Kali Besar. Namun, sangat disayangkan Toko Merah kini tidak lagi terbuka untuk umum. Keindahan akan bangunan Toko Merah hanya dapat dinikmati pada fasad bangunannya saja, padahal dari berbagai sumber ( google image dan youtube ) interior Toko Merah sangat menarik untuk diketahui, baik itu dari pembagian ruang maupun detail - detail di dalam bangunan yang khas dengan pencampuran arsitektur Belanda dan China, hal ini juga dapat dilihat dari perpindahan kepemilikan bangunan ini pada kala itu. Fasad Toko Merah yang terlihat sederhana, sangat berbanding terbalik dengan interior bangunannya. dimana bangunan tersebut mempunyai ruang - ruang yang sangat luas di dalamnnya. Hal ini dapat dilihat dari beberapa denah Toko Merah dibawah ini. Denah Toko Merah y
Pengertian Konservasi Konservasi secara harfiah berasal dari kata Conservation yang artinya pelestarian / perlindungan. Sebagai konsep proses pengelolaan suatu tempat agar makna kultural yang terkandung terpelihara dengan baik. meliputi seluruh kegiatan pemeliharaan sesuai kondisi dan situasi local. Konservasi kawasan atau sub bagian kota adalah sebuah upaya pencegahan perubahan social dan bukan secara fisik saja. Tujuan Konservasi mengembalikan wajah dari objek pelestarian memanfaatkan objek pelestarian untuk menunjang kehidupan masa kini mengarahkan perkembangan masa kini yang diselaraskan dengan perencanaan masa lalu yang tercemin dalam objek pelestarian menampilkan sejarah pertumbuhan lingkungan kota dalam wujud fisik 3 dimensi Manfaat Konservasi memperkaya pengalaman visual memberi suasana permanen yang menyegarkan memberi keamana psikologis mewariskan arsitektur asset komersial dalam kegiatan wisata internasional Ruang Li